DAERAH

Pemdes Mattiro Langi Bersama TP PKK Melakukan Pelatihan Pemulasaran Jenazah

PANGKEP || MEDIASUARANEGERI.COM –Pemerintah Desa (Pemdes) Mattiro Langi TP PKK menyelenggarakan pelatihan dadakan dan kilat pemulasaran Jenazah bersama dengan staf Desa Mattiro Langi Pulau Sarappo Lompo di libatkan masyarakat setempat.

Kegiatan tersebut di hadiri oleh Pegawai Kantor Urusan Agama (KUA ) beserta Penyuluh Agama Islam Kecamatan Liukan Tupabbiring yakni Pulau Sarappo Lompo serta Kepala Desa Mattiro Langi Abubakar. Sabtu (18/06/2022).

Kades Mattiro Lagi Abubaka beriniesiatip bersama dengan TP PKK untuk menyelenggarakan pelatihan pemulasaran jenazah dan mendapat dukungan dari Kantor Urusan Agama (KUA ) bersama dengan penyuluh Agama Islam di Pulau sarappo Lompo Desa Mattiro Langi, Kecamatan Liukan Tupabbiring serta direspon baik dari pemerintah Kabupaten Pangkep.

“Atas respon positif dari stakeholder terkait, Penyelenggaraan pelatihan Pemulasaran jenazah ini bisa menjadi suatu percontohan di Desa Kepulauan Kabupaten Pangkep”, tandasnya Kades Mattiro Langi Abubakar.[Irwan]

(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({google_ad_client: "ca-pub-7658722301248693",enable_page_level_ads: true});

Most Popular

To Top